Aneka Manfaat Buah Mengkudu Untuk Kesehaatan
Banyaknya kandungan yang dimiliki buah mengkudu sehingga mengkudu memiliki banyak manfaat bagi kesehatan tubuh.
Manfaat buah mengkudu untuk kesehaatan tubuh antara lain:
1. Meningkatkan imun tubuh. Buah mengkudu bisa meningkatkan daya tahan tubuh karena di dalam buah mengkudu mengandung zat antioksidan alami.
2. Mencegah penyebaran berbagai sel kanker yang berbahaya bagi tubuh.
3. Mencegah penyakit tumor.
4. Membantu mengobati sakit perut, batuk dan demam.
5. Menyembuhkan penyakit batuk, demam, serta sakit perut.
6. Dapat menormalkan tekanan darah dalam tubuh kita.
7. Mengontrol berbagai fungsi sel-sel yang ada dalam tubuh.
8. Menetralkan radikal bebas.
9. Melancarkan saluran pencernaan yang terdapat dalam tubuh kita.
10. Berguna sebagai obat herbal mengatasi diabetes.
11. Meningkatkan kekuatan atau kesehatan jantung.
12. Membantu regenerasi sel – sel jaringan tubuh yang rusak.
13. Sebagai buah yang berfungsi untuk obat herbal pereda rasa nyeri
Buah mengkudu termasuk dalam kategori tanaman obat yang menyimpan banyak khasiat yang terbukti sangat baik untuk kesehatan dan perawatan kecantikan tubuh kita.
Comments
Post a Comment